Minggu, 22 September 2013

resensii buku "kezaliman media massa terhadap umat islam" (1)

subangsih yang begitu besar harus dibayar oleh kezaliman di setiap rezim penguasa di negara ini. suara-suara kritis terhadap kondisi ini pun tidak menjadi dominan, karena ternyata di tubuh umat islam sendiri begitu banyak kelompok. beberapa fakta kezaliman terhadap umat islam diantaranya:

1. penghapusan tujuh kalimat di piagam jakarta (18 Agustus 1945)
2. pembubaran partai masyumi (1960)
3. pemberlakuan asas tunggal pancasila (1970)
4. pembantaian tandjung priok (12 september 1984)
5. lampung berdarah (7 february 1989)
6. tuduhan islam sebagai teroris

dan masih banyak lagi yang akan saya tulis nanti, ini baru kutipan awal saja, nanti akan ada kelanjutan pembahasan masing-masing persoalan. ini bertujuan agar para pembaca mengerti lebih mendalam. to be continue

Tidak ada komentar:

Posting Komentar